Cara ternak puyuh petelur RUMAHAN
Dunia bisnis memang penuh dengan tantangan, hampir semua bisnis mempunyai persaingannya masing-masing, mulai dari bisnis jual beli pakaian, bisnis buah-buahan, bisnis sayuran, bisnis minuman kekinian hingga bisnis yang paling jarang di lakukan, yaitu bisnis ternak puyuh petelur. Binsis ini relatif jarang di temui tapi tingkat keuntungannya lumayan tinggi
Bisnis ternak puyuh petelur rumahan umumnya banyak di temui di daerah pedesaan yang identik dengan kesederhanaan, hal ini di lakukan bukan tanpa sebab, melainkan dengan adanya lingkungan ternak yang bersahabat akan membantu peternak secara langsung, contohnya, peternak tidak akan di protes warga karena bau kotoran ternak hingga tingkat penyebaran penyakit yang lebih sedikit dan berikut cara ternak puyuh petelur rumahan, antara lain
1. membuat kandang kecil untuk memelihara puyuh petelur
Saya dulu pernah membuat kandang kecil untuk ternak puyuh petelur rumahan, dan hasilnya cukup memuaskan, terkadang dalam satu minggu bisa mendapatkan puluhan telur puyuh dari puluhan burung puyuh petelur, bagaimana asik bukan, bisa di bayangkan jika kandangnya besar dan buruung puyuhnya banyak maka hasilnya mungkin akan lebih banyak lagi
2. membuat kandang peredam suara
Cara ternak puyuh petelur rumahan selanjutnya adalah dengan membuat kandang peredam suara, hal ini kita lakukan untuk menghindari protes dari warga kerena suara burung puyuh yang begitu kuat. Burung puyuh pejantan terkadang memiliki suara yang sangat keras, ia berkokok layaknya ayam tapi lebih melengking walaupun tubuhnya terbilang sangat kecil
Puyuh adalah burung yang sangat aktif bergerak, sangking aktifnya terkadang mereka tidak sadar bahwa yang di acaknya adalah makanan mereka sendiri, sehingga tidak heran jika anda akan menemukan kejadian makanan di jadikan tempat untuk mandi, oleh karena itu anda harus membuat tempat khusus untuk makanan burung puyuh agar makanan tidak ia tumpahkan, jangan lupa letakkan kawat jaring agar mulutnya tidak mudah menumpahkan makanan saat sedang asik makan
4. siapkan minuman dari tempat minuman ayam
Kemudian untuk minuman, anda hanya perlu menyiapkan tempat minum dari tempat minuman ayam, anda mungkin bisa membelinya di toko yang ada di daerah anda. Pengalaman penulis burung puyuh sangat kuat sekali minum terutama di musim panas, untuk itu anda harus sering mengontrol minumannya agar tidak kehabisan
Oke, sahabat peternak puyuh, mungkin saya cukupkan sampai di sini saja untuk pertemuan kali ini tentang cara ternak puyuh petelur rumahan, semoga artikel di atas bisa membuat pengetahuan kita bertambah, akhir kata saya ucapkan sekian dan terima kasih
Penulis : Kuanyu
Bisnis ternak puyuh petelur rumahan umumnya banyak di temui di daerah pedesaan yang identik dengan kesederhanaan, hal ini di lakukan bukan tanpa sebab, melainkan dengan adanya lingkungan ternak yang bersahabat akan membantu peternak secara langsung, contohnya, peternak tidak akan di protes warga karena bau kotoran ternak hingga tingkat penyebaran penyakit yang lebih sedikit dan berikut cara ternak puyuh petelur rumahan, antara lain
1. membuat kandang kecil untuk memelihara puyuh petelur
Saya dulu pernah membuat kandang kecil untuk ternak puyuh petelur rumahan, dan hasilnya cukup memuaskan, terkadang dalam satu minggu bisa mendapatkan puluhan telur puyuh dari puluhan burung puyuh petelur, bagaimana asik bukan, bisa di bayangkan jika kandangnya besar dan buruung puyuhnya banyak maka hasilnya mungkin akan lebih banyak lagi
2. membuat kandang peredam suara
Cara ternak puyuh petelur rumahan selanjutnya adalah dengan membuat kandang peredam suara, hal ini kita lakukan untuk menghindari protes dari warga kerena suara burung puyuh yang begitu kuat. Burung puyuh pejantan terkadang memiliki suara yang sangat keras, ia berkokok layaknya ayam tapi lebih melengking walaupun tubuhnya terbilang sangat kecil
3. membuat tempat makan puyuh di luar kandang
Puyuh adalah burung yang sangat aktif bergerak, sangking aktifnya terkadang mereka tidak sadar bahwa yang di acaknya adalah makanan mereka sendiri, sehingga tidak heran jika anda akan menemukan kejadian makanan di jadikan tempat untuk mandi, oleh karena itu anda harus membuat tempat khusus untuk makanan burung puyuh agar makanan tidak ia tumpahkan, jangan lupa letakkan kawat jaring agar mulutnya tidak mudah menumpahkan makanan saat sedang asik makan
4. siapkan minuman dari tempat minuman ayam
Kemudian untuk minuman, anda hanya perlu menyiapkan tempat minum dari tempat minuman ayam, anda mungkin bisa membelinya di toko yang ada di daerah anda. Pengalaman penulis burung puyuh sangat kuat sekali minum terutama di musim panas, untuk itu anda harus sering mengontrol minumannya agar tidak kehabisan
Oke, sahabat peternak puyuh, mungkin saya cukupkan sampai di sini saja untuk pertemuan kali ini tentang cara ternak puyuh petelur rumahan, semoga artikel di atas bisa membuat pengetahuan kita bertambah, akhir kata saya ucapkan sekian dan terima kasih
Penulis : Kuanyu
Post a Comment for "Cara ternak puyuh petelur RUMAHAN"
terima kasih sudah berkomentar