Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Blogspot lebih seo ketimbang wordpres, ini alasannya


Blogspot lebih seo ketimbang wordpres, ini alasannya
Halo sahabat blogger indonesia, kembali lagi bersama saya kuanyu

Pada kesempatan kali ini saya akan membahas tentang blogspot yang lebih seo ketimbang wordpres, di dunia blogging sebenarnya ada banyak sekali platform yang bisa kita gunakan untuk blogging atau aktivitas membuat artikel, tetapi diantara banyak sekali platform tersebut, terdapat dua platform yang paling populer yaitu platform blogspot dan wordpres

 Blogspot lebih seo ketimbang wordpres
 
Mungkin sahabat blogger sekalian akan bertanya, platform manakah yang paling baik dan punya seo yang bagus dan penulis sendiri mengatakan blogspot, mengapa blogspot, hal ini dikarenakan blogspot punya beberapa keunggulan yang tidak dimiliki oleh wordpres, baik itu wordpres.com maupun wordpres self hosted, keunggulannya antara lain

1. milik google

Ketika kita menggunakan platform blogspot untuk kegiatan blogging kita akan merasakan kelebihan yang luar biasa, bahkan tidak akan kita temui ketika kita menggunakan platform wordpres, hal inilah yang penulis alami ketika dulu menggunakan wordpres, secara pengoperasian dan editing memang wordpres tidak ada duanya, tapi kalau untuk seo, penulis labih menyukai blogspot ketimbang wordpres


Blogspot akan lebih mudah terindeks google ketimbang wordpres, hal ini bisa saja disebabkan karena blogspot adalah produk google sedangkan wordpres bukan produk google, jadi tidaklah mengherankan jika platform blogspot lebih disayangi dan diutamakan oleh google dalam sistem pengindeksan ketimbang platform wordpres, jadi kesimpulannya seo dari blogspot lebih bagus karena ia adalah anak mbah google

2. mudah di gunakan

Keunggulan kedua yang akan kita rasakan jika kita menggunakan platform blogspot adalah kita akan mudah dalam pegoperasiannya, tetapi bukan berarti wordpres sulit dalam pengoperasiannya, itu tidaklah benar, wordpres juga cukup mudah bagi penulis tapi ada juga yang mengatakan bahwa wordpres itu sulit, dan semuanya lagi-lagi kembali ke masing-masing pengguna, nyamannya yang mana dan lebih suka yang mana

Dan kalau penulis sendiri, jujur lebih memilih blogspot dibandingkan wordpres, hal ini dikarenakn kemudahan dalam hal pengoptimalan seo, entah itu seo artikel hingga gambar, semuanya bisa kita optimalkan dengan mudah dengan mengandalkan blogspot, selain itu blogspot juga hampir tidak pernah down dalam hal hostingnya karena blogspot menggunakan hosting google dengan begitu seonya akan semakin baik


Oke sahabat blogger indonesia, mungkin itu saja untuk pembahasan kita pada pertemun kali ini tentang blogspot lebih seo ketimbang wordpres beserta alasannya, semoga artikel di atas bisa bermanfaat untuk kita semua dan akhir kata penulis ucapkan sekian dan terima kasih


Penulis : Kuanyu
kuanyu
kuanyu saya adalah seorang anak yang hobi menulis dan blogging,salam kenal dari saya kuanyu

Post a Comment for "Blogspot lebih seo ketimbang wordpres, ini alasannya "