Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara menghilangkan noda solar di kulit

Cara menghilangkan noda solar di kulit

Halo sahabat solar indonesia, kembali lagi bersama saya kuanyu

Pada kesempatan kali ini saya akan memberitahukan bagaimana cara menghilangkan noda solar pada kulit, baik itu kulit tangan, kaki maupun badan. Bagi anda yang sudah pernah bermain solar dan melakukan aktivitas jual beli solar pastilah pernah merasakan ada noda solar yang menempel di kulit, terutama di bagian pori-pori

Cara menghilangkan noda solar di kulit

Orang yang sering terkena solar pasti lambat laun akan terkena kotoran dari solar, kotoran solar bisa membuat pori-pori tubuh menjadi hitam, keberadaan noda solar tersebut tentu sangat tidak enak di pandang yang terasa sangat mengganjal, apalagi jika anda adalah seorang anak muda yang yang masih mau tampil sempurna tanpa noda

Pengalaman cara menghilangkan noda solar di kulit penulis dapatkan ketika masih menjadi penjual solar, menjadi penjual solar bukanlah pekerjaan yang mudah, butuh kerja keras mengigat solar penuh dengan tantangan, kita mau tidak mau harus terjun ke lapangan dan bergelut dengan kotornya bahan bakar solar dan berikut cara menghilangkan noda solar di kulit

1. bersihkan tubuh sesering mungkin dengan menggunakan sabun
Cara menghilangkan noda solar yang pertama adalah dengan membersihkan tubuh sesering mungkin, cara ini sangat ampuh untuk di lakukan bagi anda yang memiliki noda solar yang begitu banyak di pori-pori kulit. Untuk sabunnya sendiri kita bisa menggunakan berbagai macam jenis sabun, mulai dari sabun mandi, sabun cuci tangan hingga sabun pembersih muka

2. jangan sentuh solar dalam jangka waktu lama

Cara menghilangkan noda solar di kulit yang selanjutnya adalah dengan menghentikan terlebih dahulu aktivitas yang berhubungan dengan solar, proses pembersihan noda solar dengan cara pertama akan bekerja jika anda tidak lagi sering-sering terkena solar, akan tetapi bagi anda yang mungkin tetap ingin berjualan solar anda tetap bisa menyentuh solar dengan cara memakai pelindung tubuh, seperti plastik atau karet yang tidak menyerap solar

Oke, sahabat penjual solar. Mungkin penulis cukupkan sampai di sini saja untuk pertemuan kali ini tentang cara menghilangkan noda solar di kulit, semoga artikel di atas bisa bermanfaat untuk kita semua sesama penjual solar dan akhir kata penulis ucapkan sekian dan terima kasih


Penulis : Kuanyu
kuanyu
kuanyu saya adalah seorang anak yang hobi menulis dan blogging,salam kenal dari saya kuanyu

Post a Comment for "Cara menghilangkan noda solar di kulit"