3 cara membasmi kutu kucing di rumah
Memelihara hewan memang sangat menyenangkan, namun apa jadinya jika hewan yang kita pelihara mempunyai banyak kutu ?, tentu sangat menjengkelkan bukan, oleh sebab itu kita harus membasmi kutu tersebut agar tidak mengganggu. Kutu yang banyak bisa saja membuat masalah di mana-mana, ia bisa hinggap di tubuh anda dan lebih parahnya lagi ia bisa membuat tubuh anak menjadi gatal karena gigitannya
Sebenarnya ada beberapa cara yang bisa kita gunakan untuk membasmi kutu kucing, mulai dari cara sederhana hingga yang lebih rumit. Setiap cara tentunya ada kekurangan dan kelebihannya masing-masing, semua itu tergantung dengan keputusan anda mau menggunakan cara yang mana yang di anggap lebih efektif dan berikut 3 cara membasmi kutu kucing di rumah, antara lain
1. menggunakan minyak tanah atau solar
Cara membasmi kutu kucing yang pertama kita mulai dari yang paling sederhana, yaitu menggunakan minyak tanah atau solar. anda semua pasti tahu bukan apa itu minyak tanah dan solar, yang mana merupakan salah satu jenis bahan bakar yang ada di dunia.
Jadi cara kerjanya cukup simpel, anda hanya perlu menangkap kutu kucing yang ada di rumah anda dan kemudian di celupkan ke dalam minyak tanah, penulis jamin kutunya akan langsung mati atau bisa juga kutunya di teteskan minyak tanah, tapi ya itu tadi, lantai rumah mungkin akan sedikit berminyak
2. menggunakan bedak pembasmi kutu kucing
Cara membasmi kutu kucing di rumah selanjutnya adalah dengan menggunakan bedak pembasmi kutu kucing, untuk bedaknya sendiri bisa anda dapatkan di toko jual beli hewan maupun di tempat dokter hewan. Cara ini menurut penulis tidak perlu di jelaskan bagaimana cara penggunaannya karena semua orang pasti bisa
3. menggunakan sabun colet atau sunlight
kucing yang kutunya banyak haruslah di musnahkan dengan cara sering di mandikan, saran penulis mandikanlah kucing anda dengan sabun colet atau cairan pencuci piring sunlight agar kutunya bisa benar-benar mati, dengan demikian anda tidak perlu repot-repot lagi untuk melakukan dua cara sebelumnya
oke, para pecinta kucing Indonesia, penulis cukupkan sampai di sini saja untuk artikel kali ini tentang 3 cara membasmi kutu kucing di rumah, semoga apa yang di tulis di atas bisa mengedukasi kita semua, akhir kata saya ucapkan sekian dan terima kasih
Penulis : Kuanyu
Sebenarnya ada beberapa cara yang bisa kita gunakan untuk membasmi kutu kucing, mulai dari cara sederhana hingga yang lebih rumit. Setiap cara tentunya ada kekurangan dan kelebihannya masing-masing, semua itu tergantung dengan keputusan anda mau menggunakan cara yang mana yang di anggap lebih efektif dan berikut 3 cara membasmi kutu kucing di rumah, antara lain
1. menggunakan minyak tanah atau solar
Cara membasmi kutu kucing yang pertama kita mulai dari yang paling sederhana, yaitu menggunakan minyak tanah atau solar. anda semua pasti tahu bukan apa itu minyak tanah dan solar, yang mana merupakan salah satu jenis bahan bakar yang ada di dunia.
Jadi cara kerjanya cukup simpel, anda hanya perlu menangkap kutu kucing yang ada di rumah anda dan kemudian di celupkan ke dalam minyak tanah, penulis jamin kutunya akan langsung mati atau bisa juga kutunya di teteskan minyak tanah, tapi ya itu tadi, lantai rumah mungkin akan sedikit berminyak
2. menggunakan bedak pembasmi kutu kucing
Cara membasmi kutu kucing di rumah selanjutnya adalah dengan menggunakan bedak pembasmi kutu kucing, untuk bedaknya sendiri bisa anda dapatkan di toko jual beli hewan maupun di tempat dokter hewan. Cara ini menurut penulis tidak perlu di jelaskan bagaimana cara penggunaannya karena semua orang pasti bisa
3. menggunakan sabun colet atau sunlight
kucing yang kutunya banyak haruslah di musnahkan dengan cara sering di mandikan, saran penulis mandikanlah kucing anda dengan sabun colet atau cairan pencuci piring sunlight agar kutunya bisa benar-benar mati, dengan demikian anda tidak perlu repot-repot lagi untuk melakukan dua cara sebelumnya
oke, para pecinta kucing Indonesia, penulis cukupkan sampai di sini saja untuk artikel kali ini tentang 3 cara membasmi kutu kucing di rumah, semoga apa yang di tulis di atas bisa mengedukasi kita semua, akhir kata saya ucapkan sekian dan terima kasih
Penulis : Kuanyu
Post a Comment for "3 cara membasmi kutu kucing di rumah"
terima kasih sudah berkomentar